1. Game

16 Game Penghasil Uang Langsung Ke Dana Asli & Tercepat 2022

Pada saat ini, sudah banyak game penghasil uang secara online yang bisa membantu seseorang untuk menghasilkan uang tambahan. Akan tetapi, tidak semua permainan bisa menghasilkan uang. Oleh sebab itu, Anda wajib mengetahui dan memahami jenis permainan apa saja yang mampu menghasilkan keuntungan, terutama uang.

Pada kesempatan ini, Teknohacks akan membahas secara detail tentang game penghasil uang dan 16 rekomendasi aplikasi game penghasil uang asli 2022. Mari simak pembahasannya di bawah ini!

16 Rekomendasi Aplikasi Game Penghasil Uang Asli 2022

Game penghasil uang adalah sebuah permainan yang dapat memberikan gift berupa koin dan bisa dicairkan menjadi uang melalui saldo Dana. Untuk menghasilkan uang dari game online sangatlah mudah dan hampir setiap orang bisa mempraktikkannya.

Selain itu, proses menghasilkan uang dari permainan online tidak harus memiliki keahlian khusus. Sehingga, calon gamer tidak perlu khawatir ketika ingin mencobanya. Ketika ingin mencoba game penghasil uang, sebaiknya ikuti setiap arahan maupun aturan yang diberikan oleh permainan tersebut.

Faktanya, sudah banyak game penghasil uang asli yang bisa dimainkan secara gratis. Jadi, tunggu apalagi? Berikut informasinya.

1. Hago

game penghasil uang
Hago (sumber: inet.detik)

Perlu diketahui bahwa hago termasuk ke dalam game penghasil uang yang sangat populer sejak tahun 2010 hingga sekarang. Alasan utamanya adalah bisa dimainkan oleh seluruh kalangan. Para pengguna juga bisa mengajak orang lain untuk memainkan game ini dengan menggunakan fitur multiplayer.

Game yang satu ini dapat diinstal dengan mudah. Sebab, permainan tersebut memiliki ukuran yang kecil. Kendati demikian, sangat memungkinkan bahwa berbagai jenis smartphone dapat memainkan hago tanpa membutuhkan spesifikasi yang besar. Namun, proses instalasi harus menggunakan bantuan aplikasi Lucky Miner. Tujuannya adalah untuk menukarkan koin hago agar menjadi uang dan bisa dicairkan ke saldo Dana.

Untuk mendapatkan koin dari hago, setiap pemain harus memenangkan permainan tersebut. Di dalam game hago, terdapat berbagai permainan, seperti fun link, knife hit, dan sheep fight.

2. Mobile Premier League (MPL)

game penghasil uang
Mobile Premier League (sumber: liputan6)

Belakangan ini, permainan Mobile Premier League atau MPL cukup viral karena tidak hanya menghasilkan uang saja tapi juga menawarkan gameplay yang seru dan menarik perhatian. Mobile premier league merupakan salah satu jenis aplikasi smartphone yang mampu menampung puluhan game online.

Selain itu, MPL termasuk ke dalam game penghasil uang langsung ke Dana. Cara mendapatkan uang di mobile premier league adalah setiap pengguna harus memenangkan permainan dan sering memainkan game yang ada di dalamnya. Setelah memenangkan permainan, gamer akan mendapatkan berlian yang nantinya dapat ditukar menjadi uang.

3. Island King

game penghasil uang
Island King (sumber: harapanrakyat)

Island King merupakan permainan online yang termasuk ke dalam aplikasi game penghasil uang langsung ke rekening. Gameplay yang dimilikinya sangat menarik, sehingga dapat terhindar dari rasa bosan.

Pemain game ini, bisa menghasilkan kemenangan yang menggiurkan dengan jumlah yang cukup besar. Selain itu, island king juga bisa diinstal secara gratis melalui Google Play Store atau App Store.

Island King memiliki banyak fitur yang mampu menunjang kecanggihan permainan. Seperti ronde bonus harian, ronde mesin slot, kartu puzzle dan masih banyak lagi. Terdapat 2 jenis koin yang bisa didapatkan. Pertama, koin tersebut bisa digunakan untuk membangun sebuah pulau. Kedua, koin yang didapatkan bisa ditukar menjadi saldo Dana.

Game ini memberikan kemudahan kepada pemain untuk mendapatkan koin. Salah satunya yaitu mengundang teman untuk bergabung. Semakin tinggi teman yang bergabung dalam permainan, semakin banyak koin yang dikumpulkan.

Island King hadir dengan dengan animasi yang sangat menarik. Namun, permainan ini memiliki kekurangan, yaitu terdapat banyak iklan yang menyebabkan para pemain menjadi terganggu dan tidak fokus.

4. Golden Town Atau Point Republic

Game penghasil uang berikutnya adalah golden town atau point republic. Golden town sekilas mirip dengan permainan SimCity dan Township. Nyatanya, permainan ini jauh lebih menyenangkan dan seru dibandingkan dengan game yang sejenisnya. Market Glory dalam point republic berfungsi sebagai uang virtual. Maka, seorang user harus mencari uang tersebut dengan cara membangun perusahaan.

5. Tambang Emas

game penghasil uang
Tambang Emas (sumber: blog.unipin)

Tambang Emas merupakan game penghasil uang langsung ke rekening. Game yang satu ini menawarkan berbagai event dengan hadiah menarik berupa uang. Cara bermainnya, user diminta untuk mencari kotak emas dengan mencangkulnya. Setiap harinya, Tambang Emas memberikan 5 event dengan berbagai pilihan hadiah yang menarik.

6. Idle Poring

Idle Poring (sumber: ro-idle-poring-on-pc.soft32)

Permainan Idle Poring menawarkan kemudahan bagi setiap pemain yang berkeinginan besar untuk menghasilkan uang tambahan. Sementara itu, setiap orang juga bisa mendapatkan uang secara gratis dengan cara menjadi pemain pada game tersebut.

Cara mendapatkan uang di Idle Poring yaitu menyelesaikan setiap misi yang ada. Selanjutnya, gamer bisa menjelajahi di berbagai area yang ada di dalamnya. Temukanlah item langka agar bisa dijual ke sesama pemain dengan harga yang tinggi.

7. Play Play

Play Play adalah game penghasil uang yang cepat dan terbukti memberikan bayaran kepada setiap pemainnya. Permainan Play Play sangat populer yang sudah dibuktikan dengan besarnya jumlah download.

Terdapat beberapa permainan yang bisa dimainkan sesuai keinginan, seperti Cookie Crush, game ludo dan sebagainya. Kekurangan dari Play Play adalah tidak tersedia di Google Play Store.

8. Market Glory

Market Glory (sumber: jateng.tribunnews)

Cara memainkan Market Glory yaitu mendirikan sebuah perusahaan dan mengembangkannya hingga mendapatkan keuntungan. Keuntungan yang diperoleh bisa ditukar dengan uang asli melalui BCA, Bitcoin dan Paypal. Lewat permainan ini, setiap orang memiliki peluang yang cukup besar untuk mendapatkan uang dengan mudah dan cepat.

9. League of Kingdom

League Of Kingdom (sumber: play.leagueofkingdoms)

Game penghasil uang berikutnya adalah League of Kingdom. Permainan ini sangat berbeda karena setiap bermain game ini bisa menghasilkan uang secara langsung. Di dalam game ini, terdapat sistem NFT yang memiliki konsep sama dengan permainan Clash of Clans. Artinya, permainan ini dimainkan untuk menyusun strategi perang agar bisa mengalahkan musuh.

10. Eaze Game

Eaze Game (sumber: eazegames.aptoide)

Eaze Game adalah sebuah tempat yang dibuat khusus untuk para gamer yang berkeinginan untuk menghasilkan uang hanya dengan bermain game saja. Di dalam Eaze Game terdapat berbagai pilihan, seperti Strack Tower.

Untuk memainkan game ini, seseorang harus mendaftar terlebih dahulu. Kemudian, baru bisa memainkan game yang ada di dalam permainan tersebut. Menangkanlah setiap permainan agar mendapatkan mata uang yang nantinya bisa ditukar menjadi satu Paypal.

11. Game Mager

Game Mager (sumber: kaltim.tribunnews)

Game Mager adalah sebuah permainan yang siap membayar setiap pemainnya. Permainan mager memiliki banyak genre yang bisa dipilih untuk dimainkan. Sebelum memperoleh koin, setiap gamer harus memainkan satu persatu agar bisa mengumpulkan banyak koin dengan cepat.

Semakin banyak jumlah koin yang terkumpul, maka semakin besar juga saldo yang didapat. Salah satu cara mendapatkan koin di Game Mager, yaitu menyelesaikan misi, mengundang teman dan masih banyak lagi.

12. Domino Island

Domino Island (sumber: medan.tribunnews)

Domino Island dimainkan dengan cara mengumpulkan chip sebanyak-banyaknya. Tujuannya adalah untuk menjual kembali ke sesama pemain yang membutuhkan chip. Pasalnya, 1B chip higgs domino berkisar Rp 40.000 sampai Rp 55.000. Walaupun termasuk ribet, keuntungan memainkan game ini sangat menggiurkan.

13. Raja Kartu

Raja Kartu (sumber: apkpure)

Ketika mendengar nama permainan ini, mungkin akan sedikit asing di telinga bagi yang belum mengetahuinya. Namun, faktanya adalah setiap pemain bisa menghasilkan uang melalui game Raja Kartu. Salah satu contoh permainan di sini adalah remi.

14. Lucky Popstar

Lucky Popstar (sumber: jateng.tribunnews)

Untuk mendapatkan uang melalui permainan ini, gamer diminta untuk mengumpulkan berlian sebanyak-banyaknya. Berlian tersebut bisa terkumpul dengan cara menyelesaikan puzzle serta menonton iklan. Berlian yang terkumpul dapat ditukar menjadi mata uang Paypal.

15. Lucky Cube

Bermain Lucky Cube sangat mudah, terutama untuk mendapatkan uang. Caranya hanya dengan mengunduh saja. Kemudian, bukalah permainan tersebut untuk pertama kalinya, maka secara otomatis akan langsung mendapatkan berlian sebanyak 15.000.

Selain memainkan permainan, Lucky Cube juga memberikan kemudahan lain dalam mendapatkan berlian, yaitu menonton iklan. Berlian tersebut bisa dicairkan dalam bentuk uang melalui saldo Dana.

16. Fortnite

Fortnite (sumber: liputan6)

Fortnite adalah salah satu game penghasil uang langsung ke Dana dengan genre Battle Royale. Capailah level tertinggi agar bisa memperoleh banyak poin di dalam permainan ini. Selain itu, undanglah teman agar bisa mendapatkan poin tambahan.

Baca juga : Kode Warna FF Atau Free Fire, Warna-Warni & Keren Abis!

Mudah bukan untuk mendapatkan penghasilan tambahan dari game online? Jadi, mainkan sekarang gamenya dan rasakan nikmatnya! Sekian pembahasan tentang game penghasil uang. Semoga artikel ini dapat memberikan manfaat dan menambah wawasan Anda seputar game. Sampai jumpa di artikel selanjutnya!

Tidak ada komentar

Komentar untuk: 16 Game Penghasil Uang Langsung Ke Dana Asli & Tercepat 2022

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    ARTIKEL TERBARU

    Pesatnya perkembangan teknologi memberikan banyak sekali kemudahan dalam tata kehidupan manusia. Nah, salah satu bentuk perkembangan teknologi yang memiliki peran vital untuk memudahkan pekerjaan adalah NOC. NOC adalah istilah yang berkaitan dengan jaringan komputer. Jika Anda merupakan calon pengguna atau penyedia layanan pusat data, maka NOC adalah istilah yang penting untuk dipahami. Oleh karena itu, […]
    WiFi 6 adalah evolusi baru dalam teknologi koneksi nirkabel yang menjanjikan peningkatan luar biasa dalam kecepatan, kapasitas, dan stabilitas. Dalam artikel ini, kita akan membahas secara mendalam tentang WiFi 6, keunggulannya, perbedaan dengan WiFi sebelumnya, implementasinya dalam kehidupan sehari-hari, serta tantangan dan masa depannya. Pengenalan tentang WiFi 6 Apa itu WiFi 6? WiFi 6, juga […]

    Trending

    Dalam dunia digital marketing, terdapat strategi yang disebut STP atau Segmentasi, Targeting, dan Positioning. Terdapat tiga tahapan dalam pendekatan pemasaran tersebut yaitu segmentasi, targeting, dan positioning itu sendiri. Para pebisnis tentunya perlu mengetahui konsep dari segmentasi targeting positioning agar bisa menerapkan strategi pemasaran yang tepat. Yuk, simak informasi selengkapnya di bawah ini! Apa itu Segmentasi, […]
    Saat mengunjungi sebuah website, pengguna bisa melihat apakah situs yang pengguna kunjungi itu aman atau tidak dengan melihat keterangan kolom bar address pada browser. Pada bagian tersebut, bisa dilihat apakah website menggunakan protokol standar http atau https. Lalu, apa sebenarnya perbedaan http dan https? Mari simak artikel teknohacks kali ini hingga selesai! Apa itu HTTP […]
    Target audience merupakan kelompok konsumen khusus yang memiliki potensi tertinggi dan tertarik dengan produk atau layanan yang Anda tawarkan. Oleh karena itu, sasaran pasar atau audiens target ini harus menjadi fokus dalam kampanye periklanan Anda. Strategi pemasaran untuk mencapai target pasar biasanya dapat didasarkan pada beberapa kriteria, seperti usia, lokasi, jenis kelamin, pendapatan, socioeconomic status, […]
    Menjadi wirausahawan adalah impian bagi banyak orang. Namun, sebelum memulai usaha, penting untuk memahami perbedaan wirausaha dan kewirausahaan. Banyak yang mengira bahwa wirausaha dan kewirausahaan sebagai dua hal yang sama. Walaupun, wirausaha dan kewirausahaan adalah dua hal yang saling berkaitan, kedua istilah tersebut memiliki perbedaan yang cukup mendasar. Penasaran apa perbedaan wirausaha dan kewirausahaan? Simak […]